Reviu buku sekaligus curhat (part 1)
Bismillah, jadi kali ini aku mau reviu buku (i'm sorry if this is really kamjagi but i just wanna share it) Judul lengkapnya adalah Manhaj Ahlussunnah wal Jamaah dalam Tazkiyatun Nufus, karya Ustad Yazid bin Abdul Qadir Jawas. Penerbitnya Pustaka at-Taqwa. Buku ini bisa dibilang buku tipis bila dibandingkan dengan buku non-fiksi agama lainnya. Ukuran buku hampir A5 dengan total halaman 144. Sampulnya juga bukan yang hard, tapi ya bukan kertas hvs juga. Walaupun dibilang 'tipis', waktu aku baca mukadimahnya aja luarbiasa banget kualitasnya. Ok kumulai ya. To be honest aku belum selesai baca buku ini sebab baca buku ini tuh butuh mental dan adab. Kalau asal baca aja mah sehari juga selesai, tapi ya ini 'the real karya'. Dari judulnya aja 'Manhaj' alias kaidah. Ga manfaat kalau skimming doang. Buku ini isinya kaidah, gemana--dan segala perniknya--membersihkan nufus, alias jiwa. Nah kan kalau udah bicara jiwa ga bisa main-main. Sebelum aku baca, aku nulisin du