Loyo Satu Melotot Seribu

Pernah ga sih ngerasain nyesek gara-gara ada to do list yang ga kesampaian dikerjain di hari tersebut? Wkwk agak lebay emang kalau sampai nyesek, tapi aku pernah. Dan setelah itu terjadi, mulailah hadir ide-ide baru, semangat baru, dorongan baru yang muncul agar hal tersebut bisa diselesaikan segera ataupun besok. Dengan semangat baru itu pula, keloyoan dan kemleyotan yang hadir segera tergantikan dengan senyuman. MasyaAllah, segala puji hanya bagi Allah Yang Maha Kuasa membuat itu mungkin terjadi.


Ustadz Salim juga menceritakan dalam buku "Dalam Dekapan Ukhuwah" bahwa adat ketimuran, budaya timur itu sangat lekat kaitannya dengan harmoni. Dan itu juga yang bikin kita bisa sadar, bahwa kita ga ada apa apanya. Tanpa menyudutkan budaya/adat barat yang lebih ke "atasnama hak", kita semua, muslim, tetap bersaudara <3 

Komentar

Postingan populer dari blog ini

"I have a dream!" you said.

Nanti Kalau Allah Tanya, Jawab Apa?

"It all started with just one Bismillah."